- update
apt-get update
- upgrade
apt-get upgrade
Kedua perintah tersebut digunakan untuk mengupdate software atau aplikasi aplikasi pada Linux Mint agar diperbaharui. Untuk melakukan update ini jangan lupa untuk koneksikan PC dengan internet karena proses harus terhubung dengan internet.
Perintah yang dimasukan untuk mengupdate pada keterangan diatas diberikan apt-get pada awal perintahnya. Apt-get sendiri berfungsi untuk memperoleh paket/software dari repository Linux Mint secara online. Sehingga untuk menginstall atau mengupdate dapat menggunakan perintah apt-get ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar